Penguasa pasar Android, Samsung secara rutin melepas produk mereka ke pasaran. Beberapa seri Galaxy A terbaru pun dikenalkan belum lama ini. Paling baru adalah kedatangan seri Galaxy A41 yang mengisi pangsa konsumen midrange dimana produk ini mengedepankan fitur kamera yang mengesankan. Perangkat ini boleh dikatakan sebagai suksesor dari Galaxy A40 yang diluncurkan tahun sebelumnya. Spesifikasi […]
Seri OnePlus sekarang dirilis beberapa kali dalam setahun. Yang terbaru adalah OnePlus 8 dan OnePlus 8 Pro. Kedua smartphone tersebut adalah penerus OnePlus 7T dan 7T Pro yang dirilis pada bulan September dan Oktober 2019 silam. Perangkat terbaru ini memiliki hardware dengan spesifikasi lebih cepat, kamera yang ditingkatkan kemampuannya secara signifikan, dan baterai yang lebih […]
Tanggal 13 Februari 2020 lalu, Xiaomi Technology secara resmi merilis seri Xiaomi Mi 10 terbaru. Seri andalan terbaru itu ada dua yaitu Mi 10 reguler dan Mi 10 Pro. Bagi Mi Fan, kehadiran Xiaomi Mi 10 dipandang sebagai produk yang sangat penting. Dari perspektif konsumen, mereka sangat mengharap Xiaomi meluncurkan model andalan tanpa adanya cela […]
Pada awal Maret lalu, Oppo secara resmi merilis ponsel seri Find X2 Pro, yang memiliki layar super-sensitif, chipset terkencang Snapdragon 865 5G, charger super flash 65W dan sistem kamera super-sensing full-focus. Perangkat lunak UI mengadopsi ColorOS 7.1 terbaru, dan menghadirkan pengalaman menonton video super dual anti-shake function. Tentu bukan itu saja, simak ulasan menyeluruh spesifikasi […]
Postingan ini akan mengulas secara khusus mengenai HP Android Dual Punch Hole. layar yang disertai dengan punch hole memang sedang trend saat ini ini. ini memang lebih disukai oleh para pengguna Android dibandingkan dengan layar yang disertai dengan notch yang rasanya cukup mengganggu karena terkesan menutupi bagian layar sehingga tampilan layar seakan tertutupi. berbeda halnya […]
Di tahun 2020 ini Qualcomm masih menjadi salah satu penyedia chipset terbaik yang banyak dipasang pada HP Android berbagai vendor. salah satu produk dari Qualcomm yang banyak digunakan pada HP Android di segmen kelas menengah adalah sentra Gang 665. Chipset ini memang menghasilkan kinerja yang cukup baik untuk meningkatkan performa HP Android yang menggunakannya. Untuk […]
Postingan ini secara khusus akan mengulas mengenai HP Android LG dengan harga murah di tahun 2020. memang dikenal sebagai salah satu vendor yang banyak HP Android yang memiliki kualitas layar yang tajam kualitas audio yang jernih serta dukungan perangkat keras yang mumpuni. Tak hanya itu hampir semua HP Android yang dihasilkan oleh energi memiliki desain […]
Postingan kali ini akan mengulas informasi mengenai HP Android dengan chipset Qualcomm Snapdragon 765. Pada akhir tahun lalu dalam pagelaran Qualcomm Snapdragon Tech Summit 2019, Qualcomm merilis dua macam chipset terbaru mereka yakni Qualcomm Snapdragon 865 yang dihadirkan untuk HP Android yang berada pada segmen kelas high-end dan Qualcomm Snapdragon 765 yang ditujukan untuk HP […]
Beberapa aplikasi yang diterapkan di android rupanya mendatangkan minat yang besar. Oleh sebab itu, banyak orang yang ingin mengaplikasikannya melalui PC agar lebih nyaman lagi karena layar lebih besar, ada keyboard serta mouse. Namun, tidak bisa digunakan langsung karena membutuhkan perantara, yakni emulator. Kali ini akan dibahas beberapa emulator android terbaik yang bisa Anda coba. […]
8 Aplikasi Wedding Android – Pernikahan tak hanya sebuah acara dengan keramaian yang penuh suka cita. Di momen pernikahan, kehidupan kita akan berubah drastis dimana jika dahulu kita masih sendiri berubah dengan kehidupan yang penuh dengan tanggung jawab dan saling menjaga antara satu dengan yang lain. Pernikahan sendiri akan menjadi momentun dengan ucapan janji sehidupsemati, […]