Setelah menjalani sekolah dan ingin lanjut ke jenjang yang lebih tinggi, anda tentu butuh persiapan yang matang. Selain harus menentukan jurusan kuliah nanti, anda juga perlu memilih universitas yang akan dituju mengingat ada banyak universitas yang bisa anda pilih nanti.
Salah satu yang bisa anda pilih adalah Universitas Bengkulu atau logo UNIB bengkulu. Untuk lebih lengkapnya, berikut ulasan tentang universitas ini
Jurusan UNIB Bengkulu
Universitas Bengkulu atau UNIB diketahui mempunyai sekitar 8 Fakultas dengan 70 Program Studi dari Diploma III, S1, S2, dan S3 dengan kategori jurusan kuliah yaitu SAINTEK dan SOSHUM.
Alamat UNIB Bengkulu
Untuk alamat dari UNIB atau Universitas Bengkulu ini berada di Jalan. W.R Supratman, Kel. Kandang Limun, Prov. Bengkulu, Sumatera.
File Name : Logo UNIB Bengkulu PNG – IfoxSoft.Com
Size : 207 Kb
Format : PNG
Download : [su_button url=”https://docs.google.com/uc?export=download&id=1PsRLyFg9EZhoXVAemzhIfdkZqdaiDxWv” target=”blank” background=”#f5af1a”]Google Drive[/su_button]
[adinserter block=”1″]
Website UNIB Bengkulu
Website resmi dari universitas Bengkulu ini yaitu https://www.UNIB.ac.id
UNIB Bengkulu Jurusan
Seperti yang sudah disebutkan sebelumnya, terdapat sekitar 8 fakultas serta 70 Program studi atau jurusan yang ada di Universitas Bengkulu, dan berikut penjelasan jurusan yang ada didalamnya,
-
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
- Profesi Pendidikan Guru
- D-III Jurusan Bahasa Inggris
- S1 Jurusan Bimbingan dan Konseling
- S1 Jurusan Pendidikan Bahasa Indonesia
- S1 Jurusan Pendidikan Bahasa Inggris
- S1 Jurusan Pendidikan Biologi
- S1 Jurusan Pendidikan Fisika
- S1 Jurusan Pendidikan Guru PAUD
- S1 Jurusan Pendidikan Guru Sekolah Dasar
- S1 Jurusan Pendidikan Jasmani
- S1 Jurusan Pendidikan Kimia
- S1 Jurusan Pendidikan Non Formal
- S1 Jurusan Pendidikan Matematika
- S1 Jurusan Pendidikan IPA
- S2 Jurusan Administrasi Pendidikan
- S2 Jurusan Pendidikan Bahasa Indonesia
- S2 Jurusan Pendidikan Bahasa Inggris
- S2 Jurusan Pendidikan Dasar
- S2 Jurusan Pendidikan IPA
- S2 Jurusan Pendidikan Matematika
- S2 Jurusan Teknologi Pendidikan
- S3 Jurusan Pendidikan
-
Fakultas Hukum
- S1 Jurusan Ilmu Hukum
- S2 Jurusan Ilmu Hukum
- S2 Jurusan Kenotariatan
-
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
- D-III Jurusan Akuntansi
- S1 Jurusan Akuntansi
- S1 Jurusan Ekonomi Pembangunan
- S1 Jurusan Manajemen
- S2 Jurusan Akuntansi
- S2 Jurusan Manajemen
- S2 Jurusan Perencanaan Pembangunan
- S3 Jurusan Ilmu Ekonomi
- S3 Jurusan Ilmu Manajemen
-
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
- D-III Jurusan Jurnalistik
- D-III Jurusan Perpustakaan
- D-III Jurusan Administrasi Perkantoran
- D-III Jurusan Sekretari
- S1 Jurusan Administrasi Publik
- S1 Jurusan Kesejahteraan Sosial
- S1 Jurusan Ilmu Komunikasi
- S1 Jurusan Ilmu Perpustakaan dan Sains Informasi
- S1 Jurusan Jurnalistik
- S1 Jurusan Sosiologi
- S2 Jurusan Ilmu Administrasi
- S2 Jurusan Ilmu Kesejahteraan Sosial
- S2 Jurusan Ilmu Komunikasi
-
Fakultas Pertanian
- S1 Jurusan Agribisnis
- S1 Jurusan Agroekoteknologi
- S1 Jurusan Ilmu Kelautan
- S1 Jurusan Ilmu Tanah
- S1 Jurusan Kehutanan
- S1 Jurusan Peternakan
- S1 Jurusan Proteksi Tanaman
- S1 Jurusan Teknologi Industri Pertanian
- S2 Jurusan Agribisnis
- S2 Jurusan Agroekoteknologi
- S2 Jurusan Pengelolaan Sumberdaya Alam & Lingkungan
-
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
- D-III Jurusan Farmasi
- D-III Jurusan Kebidanan
- D-III Jurusan Keperawatan
- D-III Jurusan Laboratorium Sains
- S1 Jurusan Biologi
- S1 Jurusan Fisika
- S1 Jurusan Kimia
- S1 Jurusan Matematika
- S1 Jurusan Statistika
- S1 Jurusan Farmasi
- S1 Jurusan Geofisika
- S2 Jurusan Kimia
- S2 Jurusan Statistika
-
Fakultas Teknik
- S1 Jurusan Arsitektur
- S1 Jurusan Sistem Informasi
- S1 Jurusan Teknik Elektro
- S1 Jurusan Teknik Informatika
- S1 Jurusan Teknik Mesin
- S1 Jurusan Teknik Sipil
-
Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan
- Profesi Dokter
- S1 Jurusan Kedokteran
Akreditasi UNIB Bengkulu
Akreditasi dari Universitas Bengkulu atau logo UNIB bengkulu ini sudah dilakukan beberapa kali oleh BAN PT atau Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi dengan yang terbaru dilakukan pada 2021 dengan Akreditasi B.
Berapa Biaya Kuliah Di Universitas Bengkulu?
Sebagai salah satu Perguruan Tinggi Negeri, Universitas Bengkulu ini mempunyai biaya kuliah yang termasuk terjangkau. Dengan memakai sistem UKT atau Uang Kuliah Tunggal, terdapat beberapa kategori untuk tiap mahasiswa. Berikut ini rinciannya,
[su_dropcap size=”2″]1.[/su_dropcap] Biaya kuliah tunggal dari Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik dikenakan sebesar Rp 5.077.000.
- Biaya UKT dengan kategori kelas 1 – 3 mulai dari sebesar Rp.0 sampai Rp. 2.500.000.
- Biaya UKT dengan kategori kelas 4 – 5 mulai sebesar Rp. 2.500.000 sampai Rp. 5.000.000.
[su_dropcap size=”2″]2.[/su_dropcap] Biaya kuliah tunggal dari Fakultas Keguruan serta Ilmu Pendidikan dikenakan sebesar Rp 4.112.000
- Biaya UKT dengan kategori kelas 1 – 3 mulai dari sebesar Rp.0 sampai Rp. 2.500.000.
- Biaya UKT dengan kategori kelas 4 – 5 mulai sebesar Rp. 2.500.000 sampai Rp. 5.000.000.
[su_dropcap size=”2″]3.[/su_dropcap] Biaya kuliah tunggal dari Fakultas Matematika dan Pertanian dikenakan sebesar Rp 6.499.000
- Biaya UKT dengan kategori kelas 1 – 3 mulai dari sebesar Rp.0 sampai Rp. 2.500.000.
- Biaya UKT dengan kategori kelas 4 – 5 mulai sebesar Rp. 2.500.000 sampai Rp. 5.000.000.
[su_dropcap size=”2″]4.[/su_dropcap] Biaya kuliah tunggal dari Pendidikan Dokter dikenakan sebesar Rp 12. 649.000
- Biaya UKT dengan kategori kelas 1 – 3 mulai dari sebesar Rp.0 sampai Rp. 2.500.000.
- Biaya UKT dengan kategori kelas 4 – 5 mulai sebesar Rp. 2.500.000 sampai Rp. 5.000.000.
[su_dropcap size=”2″]5.[/su_dropcap] Biaya kuliah tunggal dari Fakultas Teknik dikenakan sebesar Rp 8.936.000
- Biaya UKT dengan kategori kelas 1 – 3 mulai dari sebesar Rp.0 sampai Rp. 2.500.000.
- Biaya UKT dengan kategori kelas 4 – 5 mulai sebesar Rp. 2.500.000 sampai Rp. 5.000.000.
Berapa Fakultas Di UNIB Bengkulu?
Di Universitas Bengkulu terdapat 8 Fakultas, yaitu,
- Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
- Fakultas Hukum
- Fakultas Ekonomi dan Bisnis
- Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
- Fakultas Pertanian
- Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
- Fakultas Teknik
- Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan
Jurusan Apa Saja Yang Ada Di Univ Bengkulu?
Terdapat sekitar 70an jurusan atau Program studi di Universitas Bengkulu atau UNIB, dengan penjelasannya terdapat diatas.
Tentunya dengan penjelasan tentang logo UNIB bengkulu ini diharapkan bisa membuat anda untuk mencoba memilih kampus ini menjadi salah satu kampus tujuan,terutama bagi Anda yang berdomisili di Sumatera.